03/09/2020
Diamma.com- Siapa yang tak mengenal Pos Pelayanan Terpadu (Posyandu), sebuah kegiatan kesehatan dasar yang diselenggarakan dari, oleh, dan untuk masyarakat dengan dibantu oleh petugas kesehatan. Posyandu merupakan salah satu Upaya Kesehatan Bersumber daya Masyarakat (UKBM), dalam memberikan kemudahan bagi ibu, bayi, dan anak balita guna mendapatkan pelayanan kesehatan. Posyandu berdiri atas gagasan dari Prof. Dr. Haryono Suyono, M.A. Ph.D., seorang lulusan Ilmu Komunikasi yang berhasil menangani lonjakan...